POLTEKKES KEMENKES SEMARANG DAN SURAKARTA BERKOLABORASI SELENGGARAKAN TRACER KEBUTUHAN TENAGA KESEHATAN DI WILAYAH JAWA TENGAH
Tenaga kesehatan yang cukup dan merata merupakan enabler penting, fasilitas tidak akan bisa dibangun secara merata tanpa tersedianya tenaga kesehatan, demikian disampaikan Kepala Dinas Kesehatan Provinsi Jawa Tengah, Yunita Dyah Suminar, SKM, M.Sc, M.Si pada acara tracer kebutuhan tenaga kesehatan di wilayah Jawa Tengah. Kegiatan tersebut diselenggarakan oleh Politeknik Kesehatan Semarang dan Surakarta yang […]